Friday, February 1, 2019

SD Pujokusuman Yogyakarta

SD Pujokusuman Yogyakarta
Bangunan berada di Jalan Kolonel Sugiyono No.9 Yogyakarta. Pada awal tahun 1918 sekolah ini merupakan HIS (Holland Indische School). 

Pada tahun 1952, bangunan sekolah digunakan untuk SD Pujokusuman A, B, C, dan SD Pancasila (SD IKIP). Dalam perkembangannya SD Pancasila (SD IKIP) berubah menjadi SD Percobaan tahun 1967. Hal ini didasarkan atas kerjasama antara IKIP dan Koperasi Batik “Tamtama” oleh Bapak R. H. Aboebakar Ronowiroeno pada tanggal 30 Maret 1967. 





  
Pada bulan Juli 2012, SD Pujokusuman 1, 2, 3, dan SD Percobaan dilebur menjadi satu (regrouping) dengan nama SD Pujokusuman.

No comments:

Post a Comment